Cara Mengubah Warna Teks Comment di Blogger/Blogspot

mengubah warna teks comment

Warna teks comments dapat diubahsuaikan agar 'macthed' dengan warna utama blog kita. Selain itu warna teks comment juga dapat menarik dan mempermudah visitor untuk membacanya.

Di bawah ini adalah sebagian contoh template comments secara default:
(Gunakan Ctrl+F untuk mencari, dengan kata kunci 'comments')
#comments h4{margin:1em 0;font-weight:bold;line-height:1.4em;text-transform:uppercase;letter-spacing:.2em;color:}
#comments-block{margin:1em 0 1.5em;line-height:1.6em}
#comments-block .comment-author{margin:.5em 0}
#comments-block .comment-body{margin:.25em 0 0}
#comments-block .comment-footer{margin:-.25em 0 2em;line-height:1.4em;text-transform:uppercase;letter-spacing:.1em}
Anda dapat menambahkan aturan CSS color:#kodewarna; setelah tanda { , atau didalam tanda { } Pastikan memberi awalan tanda ; jika sebelumnya terdapat aturan CSS lain.
Untuk contoh berikut, digunakan kode hex untuk warna putih (#FFFFFF). Untuk chart dan kode warna hex lainnya secara lengkap dapat dilihat Hex Color Code Generator.

Here are the examples:

Mengubah header/judul comments ('Comments'/'Komentar', "Post a comment', 'Link to this post', dst)
#comments h4{margin:1em 0;font-weight:bold;line-height:1.4em;text-transform:uppercase;letter-spacing:.2em;color:#FFFFFF}
Mengubah warna teks isi/body comment:
#comments-block .comment-body{color:#FFFFFF;margin:.25em 0 0}
Apabila sudah terdapat  color: $/#xxxxxx anda tinggal menganti $/#xxxxxx dengan kode warna (#xxxxxx) yang anda inginkan. Jangan lupa preview terlebih dahulu n save.

Selamat bereksperimen!

mencuri adalah pekerjaan pengecut! © buka-rahasia.blogspot.com

Cara Mengubah Warna Teks Comment di Blogger/Blogspot
Written by: Ahmad Khoirul Azmi
Thanks for reading! Suka dengan artikel ini? Please link back artikel ini dengan codedi bawah atau share dengan sharing buttons di atas. Copy paste wajib dengan ijin saya, serta menggunakan link sumber seperti di bawah. Gunakan etika. Saya akan berlakukan DMCA COMPLAINT secara langsung tanpa pemberitahuan atas copas tanpa mengikuti ketentuan yg berlaku.

add a comment 11 Comment(s):

ShareMyScience said...

Terima kasih Mas, infonya cukup membantu.

Cek Info said...

boleh jg, tp gk lah tetep setia ama kotak komentar ane :D

websitedesign said...

artikel yang bagus, tinggal menambahi saja artikel mengenai bagaimana mencari kode warna nya :)

Yunion said...

Muantab zob

Anonymous said...

nice info gan....

Rifki Taufik said...

boleh jga sob.

۩ Pèárls õf Lïght ۩ said...

udah d ganti tp kok warna commentny msh g brbah juga, mohon bntuannya gan :)

Ghost blogger... said...

Wah.. warna warni comment jadi mempercantik Blog....

ice breaks said...

om terima kasih om, bisa bantu gak?
diblog saya, recent comment n recent postnya gak kelihatan.. saya gak ngerti kenapa bisa begitu.... bisakan memberikan solusi???

terima kasih

Lizanovia M. Hadi said...

Mas Khoirul, kalo merubah warna huruf untuk kotak komentar facebook gimana? bawaannya kan hitam, sementara background saya juga hitam.
Saya ngga nemu tuh
Tampilannya jadi kayak di postingan ini lizanovia.blogspot.com/2013/12/cara-mudah-amankan-akun-facebook.html

Unknown said...

Halo mbak Liz. Itu karena ada beberapa CSS yang tidak loaded, karena crash dengan yang lain. Tadi saya udah utak utik dan melakukan hack CSS di halaman mbak.

cari </head> di Editor HTML template dan masukkan CSS ini di atasnya, lalu save.

<style>
.fbFeedbackPost .postText {color: #fff !important;}
</style>

Ganti #fff dengan kode warna terang lain jika diinginkan. :)
Moga bisa sukses.

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar untuk respon/pertanyaan. Jika ingin menuliskan kode di dalam komentar, convert dulu dengan HTML Encoder. Centang "Notify me" untuk mengetahui balasannya. Maaf apabila komentar dibalas dalam waktu lama atau tidak terbalas karena saya tidak online setiap hari. Atau biar lebih cepat dan enakan bisa kontak lewat Facebook. KOMENTAR BERISI LINK & tidak sesuai dengan Comment Policy akan langsung dihapus.Karena banyaknya spam, komentar sekarang di-moderasi sebelum diterbitkan. Thanks.
Smashed Spams: 11362

Recent Comments

Tautweb.com

  • Menulis Artikel Blog

    Tips dan panduan menulis artikel blog berkualitas dan menarik (dalam beberapa seri).

  • Template Blog Terbaik

    Review dan daftar situs pembuat dan penyedia template blogger berkualitas dan tentunya terbaik.

  • Strategi SEO 2015

    Hal apa saja yang wajib menjadi bagian dari strategi SEO di tahun ini? Simak ulasan lengkapnya di sini.

  • Artikel SEO Friendly

    Tips membuat artikel yang memenuhi syarat SEO sekaligus tetap menjaga kualitasnya.

  • Belajar HTML & CSS

    5 situs rekomendasi untuk mempelajari HTML dan CSS dari tingkat dasar.

© 2010-2015 Buka Rahasia Blogspot | Template by Dicas Blogger | Modified & Enhanced by Ahmad Khoirul Azmi

 ContactPrivacy PolicyComment PolicySitemap