Pendekkan/Sembunyikan URL Dengan URL-Shortener (20 SItes-Update)

short url
Memendekkan/menyembunyikan URL/link memiliki banyak manfaat, diantaranya adalah url terlihat rapi dan tidak terlalu memakan baris. Selain itu, bagi anda yang memiliki banyak link affiliasi/referral, menyembunyikan url affiliasi/referral yang sebenarnya dapat meningkatkan jumlah klik ataupun kunjungan. Gunakan layanan URL-shortener dari 20 situs (last update) yang berhasil saya kumpulkan di bawah ini. Setelah masuk ke salah satu situs yang anda pilih, masukkan URL yang ingin anda ubah dan klik "Shorten", seperti contoh gambar di atas.

Contoh hasilnya: http://buka-rahasia.blogspot.com menjadi http://goo.gl/ajfFS


Berikut list 20 short url / url redirect services yang baru saja di update dengan menambahkan list dan menghapus daftar situs-situs yg sudah tidak beroperasi. Short-links digunakan pada link-link di dalamnya semata-mata untuk menghindari tracking asal referer, menghindari link juice, dan menghindari spam ke situs yang dimaksud. Have fun!
1.  adf.ly
2.  goo.gl 
3. bit.ly
4. Tki.me 
5. TinyURL 
6. Asso.in 
7. P6X.net 
8. x61.ch
9. shorl.com
10. cli.gs
11. decenturl.com
12. ho.io
13. is.gd
14. moourl.com
15. myurl.in
16. ow.ly
17. qt.vc
18. snipurl.com
19. tiny.cc
20. url.ie 

Selamat mencoba dan semoga kesuksesan selalu menyertai.


mencuri adalah pekerjaan pengecut! © buka-rahasia.blogspot.com

Pendekkan/Sembunyikan URL Dengan URL-Shortener (20 SItes-Update)
Written by: Ahmad Khoirul Azmi
Thanks for reading! Suka dengan artikel ini? Please link back artikel ini dengan codedi bawah atau share dengan sharing buttons di atas. Copy paste wajib dengan ijin saya, serta menggunakan link sumber seperti di bawah. Gunakan etika. Saya akan berlakukan DMCA COMPLAINT secara langsung tanpa pemberitahuan atas copas tanpa mengikuti ketentuan yg berlaku.

add a comment 17 Comment(s):

Music Lyrics said...

wah, bermanfaat sekali...
oy mas, apa kalau URL sudah di perpendek, kemudian suatu ketika lupa dan di pendekkan lagi url yang awal, apa alamatnya nanti sama dengan yang udah lpa tadi
thanks

solo said...

Wow..alexa blognya mantabs,tapi koq visitornya ga sebanding ya kayaknya.gimana nih caranya...

Freelancer said...

Wah mantabs nih gan tutorialnya menarik dan bermanfaat banget deh

Randeezt said...

Pernah baca kalau pakai shorter goo.gl ada link yg di direct ke alamat lain...

Tepat[Dot]IN - URL Shortner Indonesia said...

gan, boleh mnta tolong cantumin url saya ini disana ? ini karya saya ... tepat [dot] in (JANJIMU) ... thanks ...

Unknown said...

oke :) nanti saya juga mau coba dulu.

Anonymous said...

nyimak aja sob, mau coba ntar

Unknown said...

Check Blog Sya Ya mAs Bro ' bnyak infp-info blog yang perlu anda ketahui .
CHECK TKP ??? http://putrapatiwara.blogspot.com/
THN'S

Anonymous said...

wah thanks bgt infonya Gan... :D

Unknown said...

matur thankyou gan infonya. ini yang lg d cari2. akhirnya ketemu jg caranya. :-D

Obit said...

maybe you can try this one http://obit.tk , sekedar menambah list dari yang udah ada :)

dagosearch said...

tambah lagi, url shorterner di http://dagosearch.com , di bagian "more" klik lalu pilih "url shorterner". ketiknya harus pake http://. kalo URL-nya pernah dishorterner maka akan muncul URL shorterener yang sama (tidak digenerate baru).

Unknown said...

Wah, ketinggalan saya, thanks ya infonya akan saya coba, btw salam kenal buat semuanya ya

Bayu said...

kalau aku biasanya pakai adfly ma google shortener...

Barbie cute said...

mantab.....

saya biasa pake goo.gl

Nursyam Septiadi said...

wah ada banyak juga ya ternyata layanan short URL...

Unknown said...

disikat aje bang... :D

Post a Comment

Silahkan tinggalkan komentar untuk respon/pertanyaan. Jika ingin menuliskan kode di dalam komentar, convert dulu dengan HTML Encoder. Centang "Notify me" untuk mengetahui balasannya. Maaf apabila komentar dibalas dalam waktu lama atau tidak terbalas karena saya tidak online setiap hari. Atau biar lebih cepat dan enakan bisa kontak lewat Facebook. KOMENTAR BERISI LINK & tidak sesuai dengan Comment Policy akan langsung dihapus.Karena banyaknya spam, komentar sekarang di-moderasi sebelum diterbitkan. Thanks.
Smashed Spams: 11362

Recent Comments

Tautweb.com

  • Menulis Artikel Blog

    Tips dan panduan menulis artikel blog berkualitas dan menarik (dalam beberapa seri).

  • Template Blog Terbaik

    Review dan daftar situs pembuat dan penyedia template blogger berkualitas dan tentunya terbaik.

  • Strategi SEO 2015

    Hal apa saja yang wajib menjadi bagian dari strategi SEO di tahun ini? Simak ulasan lengkapnya di sini.

  • Artikel SEO Friendly

    Tips membuat artikel yang memenuhi syarat SEO sekaligus tetap menjaga kualitasnya.

  • Belajar HTML & CSS

    5 situs rekomendasi untuk mempelajari HTML dan CSS dari tingkat dasar.

© 2010-2015 Buka Rahasia Blogspot | Template by Dicas Blogger | Modified & Enhanced by Ahmad Khoirul Azmi

 ContactPrivacy PolicyComment PolicySitemap